Product description
Minyak Kemiri Bakar produksi dari Kemiry Organic merupakan hasil resep turun temurun dari nenek moyang kita yang menggabungkan antara minyak kemiri murni dan biji kemiri yg dibakar dengan suhu di atas 150 derajat.
Pembuatan secara organik tanpa menggunakan bahan kimia dan ampuh untuk perawatan rambut.
Tekstur hitam pekat, sedikit kental, aroma harum kemiri bakar
Manfaat minyak kemiri bakar untuk rambut :
-Mencegah kebotakan karena dapat mempercepat pertumbuhan rambut.
-Mengatasi rambut rontok sehingga menjadi kuat
-Membuat rambut halus, lembut dan mudah diatur
-Mengatasi ketombe, jerawat dan gatal2 (antiinflamasi) bagi yang cocok
-Dengan pemakaian jangka panjang bisa memperlambat tumbuhnya uban
-Bisa untuk menebalkan alis, kumis dan jenggot
- Pastikan rambut dalam kondisi bersih dan kering
- Dipakai sebelum keramas lalu aplikasikan sampai merata sambil dipijat secara lembut
- Diamkan minimal 45 menit atau lebih
- Setelah itu bisa dibilas dengan shampoo kemiry organic sampai bersih
Selain itu, kamu juga bisa menggunakan minyak kemiri sebagai overnight treatment. Gunakan minyak kemiri bakar ke kulit kepala dan batang rambut, pijat halus kemudian biarkan semalaman. Besoknya bilas dengan shampo hingga bersih.
- ketik no bpom di kolom yg tersedia
#minyakkemiri #minyakkemirimurni #penyuburrambut #solusirambutrontok #solusirambutbotak #minyakkemiriasli #minyakkemirioriginal #minyakkemirimurah