Ga gampang rontok walaupun dipake seharian, bnr" manjangin bulu mata. minusnya exp dia kan 6 bulan setelah dibuka, jadi kli udh mendekati 6 bulan biasa produknya mulai mengental
December 9, 2024
J**y
Item: Default
Warna:Hitam
Daya tutup:Rapat
Manfaat produk:Buat volume bulu mata
Jenis kulit:Normal
Performa:Bagus lagi promo aku dapat 2
December 30, 2024
☆**☆
Item: Default
bauguus, udah repurchase holika mascara 3x emg top tier!
December 24, 2024
b**o
Item: Default
Bagus banget udh punya yg define volume sebelumnya dan semua nya worth to buy
November 19, 2024
**
Item: Default
SUPER GOOD QUALITY🩷🩷 selalu pake maskara ini karena bisa stay bahkan24jam, hapus emng harus dgn micellarwater oil tp kl dipake cuci muka makin lama dia perlahan hilang, dan maskara ini kl kena air bkn type maskara yg smudge bikin mata hitam! super luvv! buat yg belom pernah cb saran aku harus cb
November 11, 2024
M**i
Item: Default
favorite mascara ever! akhirnya ada bundling jg jd bs beli lebih murah 😍✨
⚠️Diharapkan membuat video unboxing saat menerima paket. Komplain yang tidak disertai dengan video unboxing belum dapat diproses⚠️
*Masa kaldaluarsa berbeda dengan deskripsi
Netto:
Mascara :
01 Hyper Curling
03 Long Extension
⚠️Tidak termasuk Makeup Remover 30ml ⚠️
01 Hyper Curling: Mascara dengan potongan halus sikat V seperti sikat gigi ortodontik untuk memberikan kesan sangat lentik dan panjang pada bulu mata. Efek swim-proof yang tahan akan air, keringat, dan sebum, dan efektif untuk tidak hanya digunakan sehari-hari tapi untuk aktivitas olahraga.
03 Long Extension: Tahan seharian dengan maskara yang membuat bulu mata lebih panjang dan rapi. Bahan serat premium yang dipadukan dengan marine kolagen dan peptide menbuat bulu mata lebih kuat, sehat dan panjang.
Keunggulan :
1. Waterproof (Tahan Air)
2. Oilproof (Minyak)
3. Smudgeproof
4. Mengandung marine kolagen dan Peptide untuk bulu mata sehat dan lebih panjang
[Cara Penggunaan]
1. Aplikasikan produk pada bulu mata dengan brush halus yang pada produk.
2. Oleskan pada bulu mata untuk kesan panjang dan lentik.