About this product
Kuantitas per Kemasan1
Bersama MagnetTidak
Baterai BawaanYa
Jenis GaransiTanpa Garansi
Product description
Diffuser / Air Humidifier / Pelembab Udara 220ml
Menggunakan Kabel Port USB
Dapat di bawa kemana saja
- Putar gelas, lalu isi dengan air putih sesuai dengan garis takaran air
- Lepas tabung kapas, rendam kapas bolak balik terlebih dahulu di dalam air, agar kapas basah maksimal
- Setelah 2 menit, pasang kapas kembali ke dalam tabung nya
- Jika ingin di beri essential oil, maksimal 4 tetes saja untuk 1 gelas
- Tutup gelas kembali, lalu sambungkan kabel usb ke arus listrik
- Jika lampu LED berkedip, maka diffuser berfungsi secara normal
- Klik tombol ON 1X, maka diffuser akan menyembur uap terus menerus
- Klik Tombol ON 2x, maka mode diffuser akan mati dan nyala berkala
- Setiap 3 jam, diffuser akan otomatis mati. Jika ingin di hidupkan, tinggal hidupkan kembali
- Gantilah kapas diffuser secara berkala dengan kapas khusus jika penggunaan oil terlalu sering / banyak.
- Melubangi lempengan besi, karena jika di lubangi 100% RUSAK TOTAL
- Menaruh cairan Alkohol / Disinfektan / Minyak Telok / Minyak Kayu Putih. Kapas menyerap air, bukan minyak
- Cobalah ganti kabel usb jika saat di colok ke diffuser lampu led tidak berkedip. Mungkin Kabel usb nya hanya tidak cocok
- Silahkan chat admin jika masih bingung, agar kami berikan petunjuk penggunaan berupa video