About this product
Jenis GaransiTanpa Garansi
Product description
Paket Instalasi Water Heater Tanpa Bobok
Paket termasuk pipa untuk jalur air panas dan dingin pada instalasi water heater bobok atau tanpa bobok tembok.
1. Tanpa Bracket (Cocok untuk instalasi bobok tembok)
4 meter Pipa PEX-Al-PEX tahan panas
2 Pcs Fitting PEX Male Elbow
2 Pcs Fitting PEX Female Elbow
1 Pcs Fitting PEX Male Tee
1 Pcs Stop Kran Single Krom
1 Pcs Flexible Anyaman 50 cm
2. Single Bracket (Cocok untuk instalasi tanpa bobok tembok)
4 meter Pipa PEX-Al-PEX tahan panas
2 Pcs Fitting PEX Male Nipple
2 Pcs Fitting PEX Female Nipple
1 Pcs Fitting PEX Male Tee
1 Pcs Stop Kran Single Krom
1 Pcs Flexible Anyaman 50 cm
1 Pcs Bracket Instalasi Black
3. Double Bracket (Cocok untuk instalasi tanpa bobok tembok)
4 meter Pipa PEX-Al-PEX tahan panas
4 Pcs Fitting PEX Male Nipple
1 Pcs Fitting PEX Male Tee
2 Pcs Double Nepel Stainless
1 Pcs Stop Kran Single Krom
1 Pcs Flexible Anyaman 50 cm
2 Pcs Bracket Instalasi Black
1. Menggunakan Pipa Danko yang tahan panas dan tahan bocor karena dilapisi lapisan aluminium.
2. Menggunakan Fitting PEX yang mudah dalam pemasangan, anti bocor karena dilengkapi karet, dan tahan karat.
3. Menggunakan bahan berkualitas dan terjamin mutunya sehingga kuat dan tahan lama.
Untuk kelengkapan fitting bisa disesuaikan dengan menambah tipe fitting di etalase toko kita
Paket hanya berupa perlengkapan pemasangan, tidak termasuk jasa pemasangan.
Untuk selama bisa di checkout berati ready, untuk pertanyaan bisa langsung hubungi kita melalui fitur chat toko.
SELAMAT BERBELANJA DI YORLIMSTORE.