About this product
Bahanmanik
Tipe Gelang TanganGelang
Jenis kelaminUniseks
Product description
Gelang Bunga Manik Jepang Maroon White Clear #gelangkorea #gelangaesthetic!
Buat kamu yang ingin tampil fashionable dengan gaya yang elegan, gelang ini bisa jadi pilihan yang tepat.
Gelang ini terbuat dari manik pasir jepang premium dan memiliki panjang standart 16cm + 2cm rantai extension.
Kamu juga bisa request panjang gelang sesuai keinginan serta warna lain sesuai selera mu.
Dengan desainnya yang cantik dan elegan berupa bunga-bunga kecil diwarnai maroon, putih clear sehingga cocok dipadukan dengan beragam jenis pakaian untuk tampilan casual ataupun formal.
Jangan ragu untuk membeli Gelang Bunga Manik Jepang Maroon White Clear #gelangkorea #gelangaesthetic ini sekararng juga! Dapatkan tampilanmu tampak lebih stylish dan menawan.