About this product
Nomor Registrasi BPOMSD031511451
Manfaat KesehatanMultivitamin
Umur Simpan24 bulan
Negara ProdusenIndonesia
Product description
Pencegahan defisiensi vitamin D dan Kalsium terutama selama Kehamilan, Menyusui dan Usia Lanjut, menurunkan resiko Osteoporosis & menjaga kesehatan tulang, sebagai suplemen untuk Osteoporosis.
Per-tablet kunyah : Ca carbonate 1000 mg (setara dengan 400 mg elemen Ca), vit.D3 1 mg (100 IU), mg oxide 250 mg (setara dengan 150 mg elemen mg)
2 tablet perhari atau 2 x sehari 1 tablet kunyah
Box Isi 8 Strip @ 2 Tablet