•Niacinamide: Vitamin B3 ini dapat mengencangkan kulit dan mempunyai sifat anti inflammatory yg bagus untuk menghilangkan kemerahan yg disebabkan oleh jerawat dan meredahkan jerawat yg meradang.
•Glycolic Acid: Untuk peremajaan kulit demgan mengurangi munculnya keriput, garis garis halus, flek hitam dan noda bekas jerawat.
•Hyaluronic Acid: Mengencangkan kulit wajah secara alami.
•Tocopheryl Acetate: Meningkatkan Aktifitas antioksidan pada kulit serta memiliki sifat melembabkan dan menyejukan dan menenangkan di kulit.