Product description
Terung adalah tumbuhan penghasil buah yang dijadikan sayur-sayuran. Asalnya adalah India dan Sri Lanka. Terung berkerabat dekat dengan kentang dan leunca, dan agak jauh dari tomat. Terung ialah terna yang sering ditanam secara tahunan. Tanaman ini tumbuh hingga 40–150 cm tingginya
Terung ialah terna yang sering ditanam secara tahunan. Tanaman ini tumbuh hingga 40–150 cm (16-57 inci) tingginya. Daunnya besar, dengan lobus yang kasar. Ukurannya 10–20 cm (4-8 inci) panjangnya dan 5–10 cm (2-4 inci) lebarnya. Jenis-jenis setengah liar lebih besar dan tumbuh hingga setinggi 225 cm (7 kaki), dengan daun yang melebihi 30 cm (12 inci) dan 15 cm (6 inci) panjangnya. Batangnya biasanya berduri. Warna bunganya antara putih hingga ungu, dengan mahkota yang memiliki lima lobus. Benang sarinya berwarna kuning. Buah tepung berisi, dengan diameter yang kurang dari 3 cm untuk yang liar, dan lebih besar lagi untuk jenis yang ditanam
Nama Variates: Terong Ungu
Nama Latin: Solanum melongena
Daya Kecambah: 85% (minimal)
Metode Tanam : Hidroponik (Air) & Tanam Tradisional (Tanah)
Isi Benih Perkemasan: 50 butir
1. Siapkan tempat penanaman berupa pot/polibag dan media tanam.
2. Basahin permukaan media tanam dengan air secukupnya dengan menggunakan sprayer air.
3. Tabur benih secukupnya pada permukaan media tanam.
4. Tutupin permukaan benih dengan media tanam setebal 1 - 3 mm
5. Basahin permukaan media tanam yang sudah berisi benih dengan menggunakan sprayer.
6. Tempatkan di tempat yang rindag sampai tumbuh kecambah.
7. Pindahkan ke tempat yang terpapar sinar matahari setelah benih menjadi tumbuhan muda.
8. Siram dengan air sebanyak 2x sehari dengan menggunakan sprayer.
*) Ketahanan penyakit, umur panen, bobot dan potensi hasil tergantung pada lingkungan dan perlakuan budidayanya