Product description
-------- DESKRIPSI PRODUK --------
Enduro Matic-G adalah pelumas mesin sepeda motor matic yang mengandung aditif Molybdenum (MO) untuk meminimalkan gesekan mesin pada suhu dan kecepatan tinggi. Cocok untuk penggunaan sehari - hari
Benefit produk untuk Anda :
1. Mengurangi gesekan mesin
2. Stabil terhadap oksidasi
3. Menjaga kebersihan mesin
Warna : Silver Kehijauan tua
Pengesahan : API SL JASO MB
Tingkat kekentalan / Viskositas : 20W - 40
Tipe Oli : Semi Synthetic
Pertamina Enduro Matic-G 20W-40 direkomendasikan untuk Motor Matic yang berusia lebih dari 5 Tahun.
Dapat digunakan pada motor : Matic
1. HONDA : BeAT, Scoopy, Vario, Spacy, ADV 160, Forza.
2. YAMAHA : FreeGo 125,Gear 125, X-Ride 125, Mio M3 125, Fino 125, Grand Filano, Fazzio.
3. Suzuki : Avenis 15, NEX II, Nex CrossOver, Address FI, Address Playful.
Produk yang telah dibeli tidak dapat dikembalikan/ditukarkan!