Spesifikasi Produk :
- Bahan luar : Kulit sintetis (Viena Super) grade A mirip kulit domba, lembut, lentur tidak mudah kadar/ timbul crack, pecah-pecah jika sering terkena sinar uv matahari.
- Bahan dalam : Kain satin (Dourmile england)
Lembut dan nyaman di pakai siang atau malam hari , serta terdapat saku dibagian dalam.
- Resleting : Lion kualitas terbaik di kelasnya yg anti slip dan nyaman di pake.
- Jahitan : Kualitas jahitan rapih karena konveksi memakai tenaga ahli pilihan dan berpengalaman di bidang nya.
Size Available (Mohon diperhatikan):
M : Lebar Dada : 54cm, Panjang Badan : 68cm, Panjang tangan : 58cm
L : Lebar Dada : 56cm, Panjang Badan : 69cm, Panjang tangan : 60cm
XL : Lebar Dada : 59cm, Panjang Badan : 70cm, Panjang tangan : 62cm