About this product
Halal NumberPOM TR 193624961
Nomor Registrasi BPOMPOM TR 193624961
Manfaat KesehatanMetabolisme,Multivitamin
Rentang UsiaDewasa
Fitur BahanOrganik
Kuantitas per Kemasan1
Bahan-bahanPropolis Brazilian
Volume6ML
Berat bersih10g
Jenis PakSatu Barang
Umur Simpan12 bulan
Negara ProdusenIndonesia
Bentuk ProdukCair
BrandWALATRA HERBAL
Product description
Keuntungan Belanja di Toko Kami 😊:
• Free Packing Bonus Dus Bubble Wrap
• Gratis Ongkir Seluruh Indonesia
• Stok Terbaru Expired Lama 2 Tahun SM Brazil
Produksi : CV. Jogja natural Herbal
Komposisi: 100% Propolis Brazil Asli Kualitas Premium
Legalitas : POM TR 193624961 dan Halal MUI
Propolis SM Brazil terbuat dari 100% Propolis Brazilian yang diolah dengan menggunakan NANO TECHNOLOGY pertama dan satu-satunya di Indonesia sehingga menjadikan produk ini lebih baik dari produk Propolis lainnya. Karena propolis yang beredar di pasaran biasanya hanya mengandung 5% - 9% propolis brazil, propolis trigona 90% dan 1% zat kimia berbahaya.
• Dosis pengobatan : 3x sehari 4-5 tetes Propolis SM dilarutkan ke dalam 1/4 gelas air putih
• Untuk pengobatan luar, bisa dioleskan pada bagian kulit yang bermasalah 3x sehari