About this product
Ukuran SepraiKing
Dengan Label Kemanan KebakaranTanpa Label Keamanan Kebakaran
Ketebalan20cm
Jenis MatrasMatrass Latex
Rasa MatrasSedang
FiturAnti Bakteri,Anti-Alergi,Anti-Tungai,Penopang Punggung,Ergonomis,Penopang Leher
Kuantitas Per Kemasan1
Beban yang Didukung (kg)20 - 25 kg
Product description
Selamat datang di Latexbed Pop up, Kami merupakan distributor kasur yang berbahan LATEX.
Latexbed pop up dapat membantu mewujudkan kebutuhan & kenyamanan tidur anda untuk meningkatkan kualitas tidur.
Senin - Sabtu : 08.00 - 17.00
Minggu dan Hari besar tertentu : Libur
📄 Spesifikasi : Enzel Classic
• Cover : Zipper/Resleting
• Komposisi : (Latex Pori dan Latex padat)
🎁 DAPATKAN NEW YEAR SALE EXTRA BONUS
FREE ONGKIR SELURUH INDONESIA HANYA ADA DI TOKO KAMI!!
🔍 Keunggulan Enzel Classic :
- Nyaman karena kasur lateks bersifat padat namun lentur (bukan empuk) dan dapat menopang secara sempurna mengikuti bentuk tubuh
- Mencegah timbulnya nyeri punggung pada saat bangun tidur
- Penelitian membuktikan bahwa bahan lateks tidak memungkinkan bakteri atau mikroorganisme hidup lebih dari 12 jam
- Latex alami yang ramah lingkungan.
- Aliran udara bisa bergerak di dalamnya sehingga tidak menyimpan panas. Tidak terpengaruh oleh perbedaan suhu udara dan kelembaban sehingga kasur latex bersifat sejuk.
- Lebih awet dibandingkan kasur springbed dan Lebih membal dibandingkan memory foam.
- Kasur lateks mudah perawatannya karena tidak perlu dijemur atau dicuci.
- Bersifat hypoallergenic sehingga lebih cocok untuk Anda yang memiliki riwayat alergi.
**Menerima Custom Size. Untuk detail silahkan Chat Admin^^
- GRATIS ONGKIR untuk wilayah JADETABEK (Jakarta,Depok,Tangerang, & Bekasi)
- Di luar wilayah tersebut mohon chat admin dahulu untuk detail ongkir dan subsidi ongkirnya
- Harap bertanya dahulu sebelom order dan pastikan orderan sudah sesuai dengan unit yang di pesan