About this product
BahanKulit Sintetis
Tipe PengencangSlip On
Bentuk Jari KakiRound toe
MusimMusim gugur
BrandKids Shack
Product description
FLAT SHOES COUPLE MOM&KIDS/MOM&DAUGHTER/IBU DAN ANAK PEREMPUAN/SEPATU FLAT ELEGANT KOREAN STYLE.
Sepatu couple ibu dan anak perempuan dari Kids Shack, model sepatu yang cocok di pakai di semua acara dan style pakaian. Sepatu ini dengan model polos klasik dan hiasan gesper dari besi, menambahkan sentuhan kesan elegan pada setiap outfit. Dengan banyaknya pilihan warna bisa di padukan dengan outif ibu dan anak. Dan lapisan dalam yang nyaman, sepatu ini sempurna untuk dipakai sepanjang hari, baik saat Ibu dan Anak sedang berbelanja, main atau menghadiri acara formal.
Warna : Black, White, Yellow, Sage, Blue, Purple, Pink Peach
👟Bahan Sol : Karet Anti Slip
👟Bahan Upper : Super Hi-Grade Leather
👟Hiasan Gesper dari Besi
📌 Mohon diukur terlebih dahulu pakai penggaris yaa Moms and Dads !
📌 Atau Bisa gambar di kertas kaki anak terlebih dahulu baru di ukur.
📌 Mohon Periksa Ukuran panjang kaki anak agar pas, nomor hanya Untuk perkiraan, dan usia untuk referensi.
Mohon Periksa Ukuran panjang kaki anak agar pas, nomor hanya Untuk perkiraan, dan usia untuk referensi.
Detail Ukuran Panjang Sol Dalam :
- Semua foto produk kami adalah gambar asli, kami mengambil foto produk sendiri.
- Pengambilan foto produk adalah hak cipta toko kami.
Keuntungan belanja di Kids Shack Official Shop :
- Sepatu dengan kualitas yang terdepan dalam Fashion
- Sepatu sebelum dikirim telah di QC dengan teliti, baik dan benar
- Admin yang standby selalu jika ada kendala yang dialami pembeli
- Ada harga khusus untuk RESELLER