About this product
Contains Dangerous Goods?Ya
Jenis GaransiGaransi Produsen
Jenis BateraiKering
Product description
Aki GS GTZ5S untuk motor Mio GT, Mio Soul, Mio M3, Mio J, Mio Z, Jupiter MX, Fino, Xeon, Freego
Aki kering GS tipe GTZ5S adalah salah satu pilihan terbaik bagi para pengguna sepeda motor yang menginginkan aki dengan performa tinggi dan perawatan minimal. Aki ini dirancang khusus untuk memberikan daya tahan yang optimal dan performa stabil dalam berbagai kondisi, termasuk cuaca ekstrim.
Catatan Penting : Bagi Anda diluar pulau Jawa (Sumatera, Kep Batam, Kep Riau, Sulawesi, Kalimantan, Bali, NTT NTB, Maluku, Papua) Wajib Menggunakan KURIR CARGO (Via Darat).
Aki ini dilengkapi dengan teknologi AGM (Absorbent Glass Mat), yang membuatnya lebih tahan lama dan lebih aman dibandingkan aki konvensional. Teknologi ini memastikan bahwa elektrolit dalam aki tetap stabil, sehingga tidak memerlukan pengisian ulang secara rutin.
Dimension (mm) P:113 L:70 T:89
ukuran sama dengan aki standar bawaan motor dari pabriknya
Aki Motor GSJ GTZ5S MF / Maintenence Free Aki Kering PNP Siap Pasang dan Pakai.
PNP Sudah Terisi Gel Elektrolit Dan Siap Pakai.
BeAT Karbu / BeAT Fi, Kharisma, Kirana, Revo, Supra X 125, Vario, Scoopy, Astrea Star, Prima, CS-1, Shadow 90
Mio Soul, Mio J, Mio GT, Mio Z, Mio M3, Vixion, Byson, Xeon, NVL, R15, Jupiter MX
Shogun 125, Spin, Skywave, Skydrive, Nex, Arashi
> Aki kering / Maintenance Free / Bebas Perawatan.
> Umur aki yang lebih panjang
CARA PEMASANGAN AKI KERING GS GTZ5S
> Sebelum memasang aki, pastikan Anda sudah menyiapkan alat-alat seperti kunci pas dan obeng, serta pastikan motor dalam keadaan mati.
Langkah-langkah Pemasangan :
> Buka penutup aki di motor Anda.
> Lepaskan aki lama dengan hati-hati.
> Pasang aki GS GTZ5S dengan posisi yang benar, pastikan kutub positif dan negatif terhubung dengan baik.
> Kencangkan baut aki dan tutup kembali penutup aki.
Mau tanya-tanya sebelum order? Langsung chat ajaa yaa Karna setiap respon anda adalah prioritas kami...