OMG OH MY GLAM Matte Kiss Lip Cream Socialite Edition merupakan lip cream dengan warna intense dan hasil akhir matte yang tahan lama sepanjang hari. Hadir dengan 3 varian baru: warna-warna nude yang mewah terinspirasi dari simbol kemewahan dunia, cocok digunakan sebagai base ombre maupun full lips.