Ini bukan krupuk udang, ini krupuk mawar biasa terlalu mahal kalo untuk udang sangat kecewa ini perbandinganya dengan udang asli
October 10, 2024
n**0
Item: Default
Alhamdulillah enak gurih
3w ago
t**l
Item: Default
Renyah
4w ago
H**Y
Item: Default
Kerupupya kurang kering
August 24, 2024
u**6
Item: Default
Yah lumayan blum goreng
August 21, 2024
a**9
Item: Default
Isinya banyak
3w ago
L**a
Item: Default
Bagus
January 22, 2025
C**s s**p
Item: Default
Kurang ngembang, pdhl udh dijemur
May 24, 2024
K**l
Item: Default
Ok
October 10, 2024
d**z
Item: Default
👍
1w ago
Tokopedia customer review
2w ago
Tokopedia customer review
2w ago
Tokopedia customer review
4w ago
Tokopedia customer review
March 15, 2025
Ginamart Grosir
46 items
Shop performance
Better than 90% of other shops
Ships within 2 days
86%
Responds within 24 hours
100%
About this product
Kuantitas per Kemasan1
Nomor Registrasi2063212010512-25
Jenis SertifikasiSPP-IRT
RasaGurih,Udang
Jenis Wadah PenyimpananLemari
OrganikYa
Usia peringatanTidak
Bahan-bahanTepung Tapioka dan Udang
Umur Simpan24 bulan
Negara ProdusenIndonesia
Product description
Kerupuk Udang Mentah Enak Gurih 1kg
Kerupuk udang adalah kerupuk yang dibuat dengan bahan baku utama tepung tapioka dan udang. Udang yang digunakan adalah udang segar dan harus memiliki ciri- ciri transparan, tidak berbau, dan tidak berlendir. Bahan baku lain yang digunakan antara lain tepung terigu, gula, garam, telur, dan air.
2 Tips Cara Menggoreng kerupuk udang agar Mengembang maksimal
Tips Pertama:
1. Jemur Kerupuk.
2. Gunakan Minyak yang Cukup Banyak.
3. Pastikan Minyak Panas Sebelum Menggoreng.
4. Cara Menggoreng
-Untuk kerupuk udang sebaiknya digoreng satu-persatu menggunakan minyak yang sudah panas dan juga api yang besar.
-Terlalu banyak kerupuk dalam sekali masak dapat membuat kerupuk saling bertindih.
-Ini dapat membuat kerupuk tidak bisa mengembang atau mekar sempurna.
-Khususnya pada kerupuk besar dan tebal seperti kerupuk udang, risiko kerupuk bantat semakin besar.
-Caranya, masukkan kerupuk tunggu mulai menekuk. Jika kerupuk mulai menekuk, segera cepat balik dan tekan-tekan.
-Angkat dan tiriskan kerupuk ketika sudah cukup garing.
Tips Kedua:
1. Tuangkan minyak goreng ke mangkok (gak banyak).
2. Ambil kerupuk udang mentah masukan ke minyak yang dingin (lumuri minyak).
3.Siapkan wajan Dan panaskan minyak,, kemudian goreng kerupuk udang dengan API sedang.
4. Dijamin kerupuk udang mateng dan mekar dengan sempurna tanpa repot harus dijemur dkk.