Product description
Microfiber Cleaning Mops and Bucket set
Spin Mop membantu kita untuk gaya hidup yang bersih dan sehat dengan mudah pada harga yang murah. super mop merupakan peralatan membersih yang mendatangkan berbagai manfaat yang menakjubkan dan mempermudah kita dalam mengepel Kepala Spin Mop dirancang khusus untuk berputar 360, membersihkan setiap sudut secara merata.
Cara Pemasangan Kain Pel :
1. Lepaskan dahulu sekrup paling atas dari kain pel,
2. Masukan sekrup yang terlepas kedalam tongkat pel,
1. Injak bagian bulat alat pel,
2. Luruskan tongkat pel tegak lurus dengan kain pel
3. Alat pel siap untuk digunakan,
4. Buka pengunci pada tongkat,
5. Tekan kebawah pelnya pada ember, Pel akan otomatis mutar
Adalah Tempat Buat Loe Mencari Hadiah dan barang - Barang Unik Buat Teman, Sahabat, Pacar, dan Keluarga.
Dengan Harga dan kualitas terbaik.
Terima Kasih Sudah melihat barang - barang Gue, semoga bisa punya barang yang Loe pengen.
Merupakan Tempat Mencari barang - Barang Unik,
Ini menjadi solusi dari kado-kado unik.
Dengan Harga dan kualitas barang terbaik
Operasional kami senin – sabtu, senin - jumat pengiriman di cut off setiap jam 4 sore, untuk di hari sabtu kami cut off di jam 2 siang. Order yang masuk setelah jam cut off, akan dikirim di hari operasional berikutnya.
Apa beda same day dan instan:
Kurir same day membawa banyak paket , estimasi dalam 8 jam paket akan sampai kepada pembeli dan jam sampai tidak menentu. Sedangkan kurir instan hanya membawa 1 paket, dan estimasi dalam 3 jam setelah kurir pick up, paket akan sampai kepada pembeli. Untuk cut off kurir same day di jam 2:30 sore dan instan di jam 4 sore.
Setiap produk yang keluar pasti akan kami QC dahulu sebelum dikirim, apabila ada kerusakan dari kurir, mohon maaf bahwa itu sudah diluar kendali kami sebagai penjual. Silahkan diajukan asuransi ke pihak e-commerce, untuk kebaikan bersama, harap melakukan video unboxing dahulu tanpa ada jeda dari awal terima paket, dibuka, dan di cek depan kamera.
Semua yang bisa dipilih, artinya ready stok ya. Ditunggu ordernya.