About this product
Nomor RegistrasiMD 240031027158
Jenis SertifikasiBPOM
Product description
Proteina Plus adalah protein nabati (plant-based) yang siap diolah menjadi aneka hidangan favorit keluarga. Teksturnya pun dibentuk seperti serat daging sehingga cocok diolah langsung menjadi aneka tumisan daging, topping, isian kue, dan hidangan lainnya. Terlebih dari segi gizi, kandungan protein dalam Proteina Plus dan daging adalah setara, namun Proteina Plus tidak mengandung kolesterol dan lemak. Jadi, Proteina Plus bisa menjadi altermatif sumber Protein yang lebih sehat, enak dan relatif lebih ekonomis.
1. Rendam di air sekitar 5 – 15 menit (akan lebih cepat jika menggunakan air hangat)
3. Peras hingga agak kering, maka Proteina Plus sudah siap diolah menjadi masakan favorit keluarga
Petunjuk penyimpanan : Simpan dalam kemasan tertutup di tempat kering
Proteina Plus Chunk (Potongan),
Jenis : Siap Olah / Ready to Cook
Halal dan cocok untuk kaum vegetarian!