Buku ini menyajikan cerita yang mendalam dan penuh emosi. Karakter-karakternya terasa hidup, dan alur ceritanya mengalir dengan baik. Penulis berhasil menggugah perasaan pembaca, menjadikannya bacaan yang tak terlupakan. Sangat direkomendasikan untuk pencinta sastra!
More
December 1, 2024
Tokopedia customer review
Waktu itu dateng dalam keadaan cover rusak, tapi saya retur dan akhirnya ditukar dengan yg lebih bagus, thanks Gramedia and tokped 😍🫰🏻
More
February 5, 2025
Tokopedia customer review
Kualitas barang dari Gramed ga pernah mengecewakan. Aman tanpa lecet. Ga ada damage apapun. Ilustrasi di bukunya juga cantik banget. Kertasnya tipis, tapi ga masalah. Pembatas buku ada, mantap. Packaging aman sentosa karena super tebellll jadi aku selalu percaya bukuku baik-baik aja selama di jalan
More
November 14, 2024
Tokopedia customer review
pengemasan sangat rapi dan barang sampai dengan aman.. mantap
More
October 9, 2024
Tokopedia customer review
Kondisi baru segel,harga terjangkau. Pelayanan cepat dan ramah.berlatar belakang kondisi politik 60-90an.
More
October 7, 2024
Tokopedia customer review
PERMISIII BAWA PULANG NOVEL PULANG 23 RIBUU AJAAH😋🤩 makasih yah sudah mewujudkan wl aku dari lamaaa
More
July 10, 2024
D**
Item: Default
Nggak sabar baca novel salah satu wislist aku tahun ini 👍🏻
March 11, 2024
Tokopedia customer review
Packingnya rapi sekali pakai kertas cokelat dan bublewrap tebal dan dikasih lakban label Gramedia(no kaleng²).
mantap pokoknya. kemarin dapat diskon😃. terima kasih Gramedia dan Penulis
October 3, 2024
Tokopedia customer review
barang sesuai dan datang tepat waktu. seller ramah dan fast respond. plus, diskon yang sangat banyak hehe. terima kasih!
February 2, 2024
Tokopedia customer review
barang pastinya bagus, pengiriman cepat
December 1, 2024
S**a
Item: Default
Kubaca semua buku yang paling kau suka.
So far so good, thank u Gramedia🫶
November 30, 2024
Tokopedia customer review
Barang diterima dengan baik, dibungkus bubble wrap,bagus gak ada yg rusak/cacat,.Novelnya bagus banget, cerita ttg exil dan tapol dan keluarganya yg terkena dampak, gaya bahasanya juga sangat bagus
November 26, 2024
Tokopedia customer review
It's here—!!! di beli setengah harga, grandmed nya satu provinsi pula 😔🤏 Thank you Tokopedia, hello Pulang ma beloved 💖
September 14, 2024
Tokopedia customer review
Novel sejarah wajib kalian baca karena berkaitan dengan salah satu peristiwa sejarah di Indonesia tahun 1965
September 5, 2024
Tokopedia customer review
Keren banget ilustrasinyaaaaa. Cepet juga 2 hari sampe.
July 26, 2024
Tokopedia customer review
pengiriman sangat cepat, juga barang sampai sesuai pesanan, terima kasih! ^^
April 16, 2024
Tokopedia customer review
baguss! dpet diskon lagi jadi cuman 75k ajaaa. terima kasih gramed tokped 😍
March 29, 2024
Tokopedia customer review
Novel yang bagus dapat potongan dari gopay coin jadi lebih murah. Pengiriman dari kurir saya yang sedikit lebih lama. Overall memuaskan
Novel Pulang adalah kisah dua generasi—Dimas Suryo dan putrinya, Lintang Utara—yang bersama-sama menetap di Paris, Prancis. Seperti ribuan warga Indonesia lain yang terjebak di berbagai negara dengan status stateless, keluarga Dimas Suryo tak pernah bisa pulang ke Indonesia karena paspor mereka dicabut dan kehidupan mereka terancam. Pada tahun 1998, Lintang Utara akhirnya berhasil menyentuh tanah air. Dia datang untuk mereka pengalaman keluarga korban Tragedi 1965 sebagai tugas akhir kuliahnya. Apa yang terkuak oleh Lintang bukan sekadar masa lalu ayahnya, tetapi juga bagaimana sejarah paling berdarah di Indonesia berkaitan dengan Dimas Suryo dan kawan-kawannya.
Pulang adalah novel pertama dalam trilogi kisah 1965, yang bercerita tentang drama keluarga, persahabatan, cinta, dan pengkhianatan berlatar belakang tiga peristiwa bersejarah: Indonesia 30 September 1965, Prancis Mei 1968, dan Indonesia Mei 1998.