About this product
- Nomor Registrasi:SD172251081
- Jenis Sertifikasi:BPOM
Product description
1 x Kuku Bima Ener-G 6's - Minuman Berenergi Penambah Stamina
KukuBima Ener-G merupakan pelopor minuman energi serbuk dengan berbagai varian rasa, serta bermanfaat sebagai suplemen penambah stamina bagi pria dan wanita. KukuBima Ener-G dilengkapi dengan Vitamin B12 yang bermanfaat untuk menambah darah, serta ginseng dan royal jelly yang lebih banyak dibandingkan dengan jenis minuman energi lainnya. Kombinasi kandungan Royal Jelly dan Ginseng-nya memiliki berbagai manfaat kesehatan bagi tubuh agar tetap fit sepanjang hari.
Komposisi: Ginseng Extract, Royal Jelly, Madu, Taurine, Caffeine, Vitamin B3, Vitamin B6, Vitamin B12.
Manfaat : Minuman energi penambah stamina serta menyegarkan badan.
Baca aturan konsumsi/pemakaian yang tertera pada kemasan produk.
Hindari pemakaian pada anak-anak, bumil dan busui!
No Barcode : 8998898848120
No BPOM : POM SD 172251081
ORDER DIATAS JAM 13.00 WIB IKUT PENGIRIMAN HARI KERJA BERIKUTNYA.
Pembeli WAJIB merekam video saat Unboxing dari awal sampai akhir pembukaan paket. Tanpa adanya bukti video Unboxing tsb, kami tidak akan memproses keluhan/komplain Anda.
Keuntungan yang Anda dapat jika membeli dari Kami :
1. Garansi 100% uang kembali jika Anda tidak menerima produk ASLI
2. Bisa COD (S&K berlaku)
3. Pengiriman setiap hari kecuali Minggu & Tanggal Merah
- Kami selalu berusaha memberikan harga & pelayanan yang baik.
- Kami menghargai pembeli yang memberikan Bintang 5.
- Bila ada yang kurang paham bisa langsung chat Admin ya.