Spesifikasi :
- Jenis Tarikan : Manual Chain (Tali/Rantai)
- Jenis Bahan : Dimout (Blokir Cahaya 80%)
- Warna : Custom (Warna di foto bisa lebih gelap atau terang dari warna asli)
- Ukuran : Custom
Keterangan :
- Harga sudah full set tinggal langsung pasang
- Harga belum termasuk dengan pemasangan
- Jika ingin dengan pemasangan bisa chat admin
Syarat dan ketentuan :
1. Ukuran lebar atau tinggi dibawah 1 meter akan tetap dihitung 1 meter.
2. Ukuran luas yang dipakai adalah 1 angka dibelakang koma (pembulatan).
3. Waktu pengerjaan pesanan tidak termasuk hari libur nasional, hari minggu dan lamanya waktu pengiriman oleh kurir.
4. Pesanan dengan lebar diatas 1.2 meter tidak dapat memakai jasa kurir instan, same day, wahana dan J&T.
Saat pemesanannya mohon anda cantumkan :
- Kode Warna
- Rantai Tarikan - Kanan atau Kiri (Standardnya di kanan)
HAPPY SHOPPING, THANK YOU!