Sudah baca review item ini sebelum order, dan kejadian juga di kami. Packing sangat longgar, jadi ada ruang kosong yg bikin gitar ga kencang (presisi) di packingnya. Wlpun yg kerjakan ekpedisi sebaiknya seller juga QC hasil packingan kayunya. Pernah packingin gitar juga di kota kami, kayunya benar melindungi, ga kocak/longgar. Saya bukan kapok, tapi masukan saja ke seller, utk packing kayunya mohon diperhatikan lagi kedepannya.. πππ