Product description
Hai! Selamat datang di Guna Crafthouse!
Kami menyediakan berbagai kerajinan tangan unik untuk dekorasi ruangan kamu!
HARAP DIBACA SEBELUM MEMBELI:
- MOHON TANYAKAN STOCK TERLEBIH DAHULU
- DISARANKAN UNTUK BELI TAMBAHAN EKSTRA PACKING. TIDAK MEMBELI BERARTI TIDAK ADA GARANSI KERUSAKAN.
Semua produk di kerjakan secara manual dengan tangan, mohon di maklumi beberapa kondisi dibawah :
- Mohon di maklumi untuk perbedaan ukuran yang sedikit berbeda dengan deskripsi (kurang lebih 0,5 cm)
- Mohon di maklumi untuk perbedaan tekstur / warna
- Mohon di maklumi untuk perbedaan berat yang sedikit berbeda
- Pada beberapa produk kemungkinan akan ada lubang lubang kecil, akibat reaksi dari beberapa campuran.
Spesifikasi Asbak Semen Bulat :
Bahan : Semen / Concrete / Beton
Produk ini terbuat dari semen. Semen mempunyai karakter kekuatan seperti kaca, produk berbahan semen, tidak bisa di bandingkan dengan kakuatan kayu.
Untuk kebutuhan souvenir / merchandise, atau reseller bisa langsung inbox kami.