Product description
Gulungan stator pompa air Shimizu merupakan komponen penting yang dirancang khusus untuk tipe 125, 128, 130, dan 135 bit. bodi & current menggunakan bekas dan gulungan menggunakan email baru gulungan sendiri. kondisi Dijamin normal , gulungan ini dibuat dengan presisi tinggi untuk memastikan medan magnet yang stabil dan kuat. Ini penting untuk menjamin kinerja optimal motor pompa air Shimizu.
Spesifikasi dan Keunggulan Gulungan Stator:
- 0,45 mm: Digunakan untuk kapasitas arus yang lebih besar, memberikan daya dan kekuatan yang diperlukan untuk operasi yang intens.
- 0,40 mm: Digunakan untuk ketelitian lebih tinggi, cocok untuk arus yang lebih kecil namun tetap mencukupi untuk operasi pompa.
- Ringan dan Kuat: Kombinasi aluminium dan tembaga menjadikan gulungan ini ringan namun tetap kuat.
- Efisiensi Energi: Konduktivitas tinggi mengurangi resistansi dan panas, meningkatkan efisiensi energi.
- Kinerja Stabil: Lapisan tembaga yang merata memastikan performa yang konsisten dan andal.
- Daya Tahan: Dicoating dengan vernis untuk ketahanan terhadap korosi, meningkatkan umur gulungan, serta mengurangi getaran dan kebisingan selama operasi, isolasi listrik, dan meningkatkan ketahanan panas.
- Kualitas Teruji: Setiap gulungan diuji menggunakan amper meter dan multi meter untuk memastikan konduktivitas dan kinerja optimal.
- Desain Kompak: Maksimalisasi performa dengan minim energi yang terbuang.
- Packing Berkualitas: Menggunakan kardus tebal dua lapis untuk melindungi gulungan selama pengiriman dan penyimpanan.
Gulungan stator ini dirancang untuk memberikan kekuatan, efisiensi, dan keandalan tinggi, menjadikan pompa air Shimizu pilihan andal untuk penggunaan sehari-hari.
selain itu gulungan ini dilengkapi dengan THERMAL PROTECTOR/ THERMO FUSE , yang melindungi motor dari panas yang berlebih. THERMAL PROTECTOR/THERMO FUSE secara otomatis akan memutus arus listrik saat suhu panas melebihi batas aman, dan mencegah kerusakan serius dan memastikan keamanan pada motor.
Keunggulan THERMAL PROTECTOR/THERMO FIUS :
- Perlindungan maksimal : menghindari overheating, menjaga motor tetap awet.
- Efisiensi energi : menstabilkan suhu kerja untuk menjaga performa agar tetap optimal.
- Keamanan terjamin : mengurangi resiko kerusakan listrik atau kebakaran.
Penting: Pemasangan gulungan stator harus diserahkan kepada ahlinya untuk memastikan instalasi yang tepat dan aman.