•Pendek dan Stylish: Dengan panjang baju 50 cm dan panjang lengan 50 cm membuat busana ini menjadi pilihan yang tepat untuk kegiatan kasual.
•Pola Setrip: Dengan pola setrip yang unik, sweater mellna rajut crop blaster memberikan tampilan modis dan kekinian.
•Lengan Balon: Tipe lengan balon memberi tambahan gaya pada busana santai Anda.
•Kerah Leher V:Kerah leher V membuat penampilan Anda lebih feminin namun tetap tampak kasual.