Kalau ada bintang 10 aku kasi 10, barengnya sesuai sama gambarnya, ukuran sepatu juga sesuai dengan pesanan, barangnya juga cepat sampainya, kurirnya juga ramah, kalau tidak ada uang kes bisa Tf, dan pokoknya barangnya tidak mengecewakan, warna sepatunya lebih terang dan lebih bagus dari gambarnya😊