About this product
Jenis GaransiTanpa Garansi
Product description
Pewarna Remosol kemasan 25gr
Pewarna Remasol kemasan 25 gr dilarutkan dengan air 0.5-10lt sesuai kebutuhan warna.
Untuk menghasilakan warna sesuai gambar dibutuhkan komposisi 25gr pewarna dan 0.5lt air.
Warna akan lebih muda jika dilarutkan lebih dari 0.5lt air lihat gradiasi warna pada gambar.
Setelah pewarna diaplikasikan pada kain diperlukan waterglass untuk mengunci warna nya (Waterglass dijual terpisah).
Silahkan klik disini untuk pembelian waterglass nya :
Remasol ini sangat cocok untuk proses pewarnaan Batik, Tie Dye, Shibori, batik jumputan, ikat, celup colet, kuas dan Slik Painting.
Dapat diaplikasi pada Kain Katun, Blacu, Kanvas, katun, Rayon.
Tidak disarankan untuk kain yang mengandung atau berbahan Polyester (benang plastik)/ bahan licin seperti jersey dll.
Untuk menghasilkan warna yg lain pewarna ini jg dapat dicampur satu sama lain untuk menghasilkan warna yg beragam.
25gr pewarna dilarutkan dalam 0.5-10lt air sesuai kebutuhan warna
1. Larutkan pewarna remasol dengan sempurna jangan sampai ada yang menggumpal. Banyak sedikitnya air mempengaruhi intensitas warna yang dihasilkan (jika inggin sesuai gambar 25gr/0.5lt air, semakin banyak air warna semakin muda)
2. Aplikasikan di Media dengan cara dicelupkan, dikuas, disemprot, diguyur, ditolet.
3. Keringkan hasil Pewarnaan dengan sempurna.
4. Kunci hasil pewarnaan dengan Water Glass, dengan cara dikuaskan atau dicelupkan, setelah warna dikunci diamkan sampai benar-benar kering .
5. Cuci setelah proses penguncian sempurna, ulang pencucian hingga bersih
6. Jemur di tempat sejuk. Warna akan terkunci sempurna setelah itu. Kuat dan tidak luntur.
Jika ada yg kurang dimengerti bisa Konsultasi lewat chat.
NOTE: Pewarna ini tidak perlu direbus untuk proses pengaplikasian nya.
UNTUK BAHAN JEANS DISARANKAN PAKAI NAPTOL silahkan lihat di katalog produk kami.
#remasol #pewarna #pewarnapakaian #batik #tiedye #jumputan #celup #kuas #tolet #katun