BARU, buat kamu para MEAT LOVER, kini hadir paket yang spesial dibuat buat kamu agar kamu tidak bingung lagi pilihnya. sambal disini adalah sambal pilihan yang diolah secara seksama agar tercipta perpaduan meat dan sambal yang menyatu dan menggugah selera. Kamu ga perlu lauk lagi untuk menikmatinya sama nasi hangat.
Pirt sambal
PIRT Packaging Plastik : 2093573011147-28
PIRT Packaging Aluminium Foil : 5093573021147-28
GRATIS Mangkuk Sambal atau Wooden Spoon spesial Sambhojo. Harap masukkan Produk Gratis, caranya bisa slide foto produk. Jika kosong, akan diganti dengan yg tersedia untuk gratisnya.
Paket berisi:
Bojo Baper (Sambal Paru)
Bojo Sambat (Sambal ati)
Bojo Sayang (Sambal Ayam Nendang)
Bojo Mercing (Sambal Mercon Daging)
masing2 berjumlah 3pc, jadi total 12pc
Ada 2 tingkat kepedasan:
• Jinak (tidak pedas)
• Galak (Pedas)
• Random (MIX jinak dan Galak)
KETENTUAN
1. Free berupa Sendok atau mangkuk. Warna dan model Manguk bergantung persediaan yang ada, jadi random ya, ga bisa pilh. Ada yg berstiker dan ada yg tidak. Jika kosong, akan diganti dengan yg tersedia untuk gratisnya. 😉🙏
• 1sachet +-20gr nett.
• Daya tahan 5bulan dalam suhu ruang.
• Sambal kami pack dengan full aluminium foil 2 sisi untuk mempertahankan kualitas dan rasanya.
• Semua paket kami cek berkali2 agar aman sampai ditempat customer
• Segala permasalahan, komplain, bisa didiskusikan dg kami ya, pasti akan kmi beri solusi terbaik