barang sampai dengan selamat, buku asli, terbungkus dengan rapi dan aman dengan buble warp yang tebal.
Secara fisik ukuran bukunya kecil, walaupun ada banyak halaman dan bab, bukunya tidak terlalu tebal, kualitas cetakannya bagus. semua tulisan tercetak dengan jelas.
Untuk isi dari bukunya sendiri, belum bisa saya nilai, tapi kelihatannya menarik. itu yang menjadi alasan saya membeli buku ini.
Untuk pengalaman proses pengiriman, kali ini agak lama, proses konfirmasi 2 hari baru setelah itu dikirim, dan sampai keesokan harinya di malam hari. jadi, total hari dari ordered hingga delivered 3-4 hari.
tapi ini mungkin karena terpengaruh PPKM.
Respon penjual baik dan ramah.
terimakasih.