Penologi dan Pemasyarakatan ed. Lengkap
oleh : C.Djisman Samosir
Ukuran Buku : 14,5 x 20,5 cm
Tebal Buku : 320 hal
Bahan isi kertas HVS
Soft Cover
Buku ini menjelaskan tentang tujuan pemidanaan, dampak pemidanaan bagi pelaku, korban tindak pidana atau keluarga korban tindak pidana serta masyarakat, tujuan pemasyarakatan, pembinaan warga binaan lembaga pemasyarakatan, hak-hak warga binaan lembaga pemasyarakatan berdasarkan peraturan perundang-undangan dan teori-teori yang ada di dalam hukum pidana serta pendapat para ahli hukum pidana. Penologi sebagai ilmu tentang pemidanaan menurut hemat penulis menjadi bagian yang tidak bisa di pisahkan dari tugas jaksa Penuntun Umum karena dengan memahami Penologi jaksa penuntun umum akan bisa mempertimbangkan tuntutan yang bagaimana yang memenuhi rasa keadilan korban, Keluarga korban, masyarakat atau pelaku tindak pidana.Demikian juga dengan hakim pada saat memidana seseorang, pidana yang bagaimana yang memenuhi rasa keadilan korban, keluarga korban, masyarakat dan pelaku tindak pidana.