KENAPA VOLT STABILIZER DIPERLUKAN DI KENDARAAN ANDA ? Sumber arus listrik di mobil adalah alternator, selanjutnya di supply ke aki. Aki mensupply ECU (mengatur pengapian, udara, bensin), AC, Lighting, Audio, Power Window, dan lebih dari 500 komponen listrik lain nya. Jika listrik tidak stabil, maka arus yang masuk ke komponen tersebut menjadi tidak stabil, akibatnya power drop, AC kurang dingin, pembakaran bahan bakar tidak sempurna, lampu kurang terang, audio mengalami distorsi dan kurang jernih, tarikan mobil tidak bisa maksimal, dsb. Dengan memasang VBS Neo+, maka setiap arus yang datang dari alternator ke aki yang berlebihan, akan disimpan di VBS, sehingga pada saat supply arus dari alternator berikutnya lemah / kurang, maka VBS NEO+ akan mensupply ke aki. sehingga kinerja lampu, AC, klakson, power window dll tetap terjaga pasokan listriknya. Selain itu dengan pasokan listrik yg stabil membuat api di busi besar sehingga pembakaran sempurna. Efek nya tarikan enteng yang pada akhirnya menyebabkan lebih hemat BBM. isi premium serasa pertamax. Manfaat yang Anda akan dapat antara lain: 1. Hemat BBM karena terjadi pembakaran yang lebih sempurna diruang mesin. 2. Meningkatkan Akselerasi dan Power kendaraan shg tarikan lebih enteng. (isi premium serasa pertamax) 3. Stater menjadi lebih mudah 4. Suara audio menjadi lebih jernih, mengurangi electrical noise pada audio 5. Lampu dan aksesoris lampu2 mobil lebih terang 6. klakson lebih nyaring 7. AC lebih dingin 8. Mengoptimalkan semua komponen listrik di mobil sehingga lebih awet dan tahan lama. 9. Umur aki lebih panjang karena mendapatkan Charge dengan arus dan tegangan yang stabil. Garansi alat 12 bulan rusak ganti baru