•Mainan ini dapat digunakan sambil bayi berbaring pada matras tidur yang telah disediakan
•Dilengkapi dengan berbagai mainan kerincingan seperti rattle dan piano yang dapat merangsang kemampuan motorik dan visual bayi
•Terdapat suara dan lampu yang dapat membuat si kecil lebih senang bermain
•Mainan ini dapat membantu perkembangan pendengaran bayi karena dilengkapi dengan piano kick
•Tersedia dalam motif warna biru
•Mainan ini berbahan berkualitas tinggi dan aman untuk bayi karena sudah memiliki sertifikasi SNI
•Battery yang dibutuhkan adalah AA 3 (tidak termasuk dalam pembelian)