•Material berkualitas Gelang ini terbuat dari benang, seed beads, dan ceko beads berkualitas tinggi. Material ini memberikan hasil akhir yang terlihat cantik dan tahan lama.
•Desain minimalis Dengan desain simpel serta minimalis, gelang ini dapat dipadu padankan dengan berbagai outfit sehari-hari Anda. Sangat cocok untuk acara santai atau formal.
•Gelung dapat disesuaikan ukurannya Gelung ini dapat disesuaikan ukurannya sehingga pas untuk pergelangan tangan Anda. Maka dari itu, gelung Aurora cocok dijadikan hadiah untuk pasangan atau teman terdekat sebagai simbol persahabatan ataupun hadiah ulat tahun spesial mereka.