Kandungan protein Proteina Plus lebih tinggi dari Proteina yang biasa yaitu 58g per 100g sajian. Juga lebih gampang diolah, karena bau kedelainya tidak terlalu menyengat. Perendaman dan pembilasan yang diperlukan tidak sebanyak Proteina biasa.
Tersedia 3 varian :
~ Chunk / Potongan
~ Minced / Cincang
~ Sliced / Irisan
Semua rasa dan berat totalnya sama, hanya beda bentuk.
Komposisi = Kacang Kedelai (94,95%), Tepung Gluten, Perisa Alami