About this product
Jenis GaransiTanpa Garansi
Product description
Inverator 5000 Watt Auto Start, Slow Start, Soft Start
2 Lubang Bisa untuk 2 alat sekaligus
Salah satu hal yang membuat peralatan listrik yang kita punya gampang rusak adalah input daya listrik yang tidak stabil. Celakanya, listrik PLN termasuk salah satu sumber tenaga listrik yang kurang stabil. Untuk itulah, banyak dari kita yang memberikan tambahan alat untuk menstabilkan tegangan listrik tersebut sebelum daya listrik masuk ke peralatan elektronik kita. Peralatan elektronik yang agak riskan jika tidak memeroleh daya yang stabil contohnya adalah Personal Computer (PC), Tv, cooker Kulkas, Mesin Cuci dan lain-lain.
Ketika peralatan elektronik pertama kali digunakan, maka akan membutuhkan daya listrik yang banyak. Lonjakan kebutuhan daya ini dapat diredam dengan Inverator atau dengan kata lain alat ini digunakan agar tercipta slow / soft start.
Mengatasi Listrik Sering Njeglek/Kelebihan beban dan Menghemat Listrik Rumah Tangga anda
Melindungi aparat rumah tangga anda seperti Kulkas, Pompa air, Mesin cuci, Kipas angin, Computer, Televisi dll.
- Kapasitas Daya : 5000 Watt
- Model : Kotak Persegi panjang
- Dilengkapi Lubang Sirkulasi Pendinginan
- Input : 110V - 220V (50Hz - 60Hz)