Product description
Benih Berasal Dari Perusahaan/Pabrik Ternama.
Dan bisa di pastikan Belum Kadaluarsa ataupun exp
setiap pembelian benih Akan Di Beri bonus.
benih di kemas menggunakan plastik klip dan di beri label nama.
Benih tidak tumbuh Bisa dikarnakan, Kesalahan dalam Proses semai Dan faktor lainya.
TIPS & CARA TANAM KAMI SERTAKAN
BIJI BIDARA SIAP TANAM SUDAH DIPECAH CANGKANGNYA
Pohon Bidara adalah jenis pohon kecil atau tumbuhan semak penghasil buah dan memiliki banyak manfaat mulai dari kayu (batang), buah maupun daunnya. Dalam pengobatan tradisional daun bidara banyak digunakan sebagai bahan obat penyakit tertentu.
Daun bidara mempunyai segudang manfaat dan juga khasiat dalam menjaga kesehatan tubuh.
1. Menyembuhkan luka dengan cepat
3. Meningkatkan nafsu makan
5. Mencegah bakteri dan virus
8. Mengatasi haid yang tidak lancar
10. Mengobati keputihan pada wanita
11. Mengatasi ejakulasi dini
12. Meningkatkan gairah seksual
16. Menjaga kesehatan gigi
17. Penurun tekanan darah tinggi
19. Menjaga kesehatan usus
20. Obat penyakit kardiova skuler
21. Menyehatkan sel tubuh
22. Obat radang pada kulit
24. Obat gangguan sihir dan jin
28. Menghilangkan bau darah haid
Rendam biji bidara bersama bawang merah di dalam air hangat selama 1 malam.
Biji bidara yang direndam dengan bawang merah dapat membuat bidara cepat tumbuh.
Setelah itu, tiriskan air dari biji bidara.
Sebelum mulai proses penyemaian, ada baiknya kamu menyiapkan wadah, tisu, dan plastik sungkup untuk proses penyemaian.
Pasang tisu sebanyak 2-3 lembar pada wadah, dan basahi tisu hingga menyeluruh.
Susun biji bidara yang telah diiriskan di atas tisu.
Siram biji dengan cara menyemprotkan air ke seluruh permukaan biji.
Tutup hasil penyemaian dengan menggunakan plastik sungkup.
Buka plastik setelah biji bidara mulai mengeluarkan akar.
Siapkan media tanam yang terdiri dari campuran tanah humus, abu sekam padi, dan pupuk kandang lalu masukkan ke polybag.
Pindahkan bidara yang sudah mengeluarkan akar ke dalam media tanam.
Pastikan posisi akar menghadap ke bawah.
Sirami media dengan sedikit air.
Setelah 6-7 hari benih akan tumbuh dan mengeluarkan 2 helai daun bidara muda.
Beri air yang cukup ke pohon saat tanaman mulai berbuah.