Pomade alis diformulasikan agar cocok untuk semua orang, bahkan pemula, untuk mendapatkan alis yang alami hingga lebih penuh dan tegas dengan mengisi rambut yang jarang. Pomade ini memiliki tekstur seperti gel yang lembut dengan pigmen yang dapat dibangun. Produk ini dikembangkan dengan kuas berujung presisi dan sikat agar dapat membuat bentuk alis yang diinginkan. Produk yang tahan air dan tahan keringat, sehingga setiap orang bebas berekspresi dalam aktivitas sehari-hari tanpa harus khawatir alisnya memudar. Produk juga dilengkapi dengan 2 in 1 aplikator berbentuk kuas untuk membingkai & mewarnai alis,serta spoolie untuk merapikan serat alis. Tekstur yang lembut dan aplikator yang memudahkan pelanggan untuk membuat alis badai,cocok digunakan dari usia pelajar hingga dewasa.