•Dapat digunakan pada berbagai celana seperti boyfriend jeans atau celana formal.
•Bahan sabuk terbuat dari kulit sintetis berkualitas tinggi sehingga tahan lama dan mudah dirawat.
•Tersedia dalam berbagai varian dan warna, termasuk hitam, sehingga dapat disesuaikan dengan gaya pakaianmu.