ETIKA BELAJAR BAGI PENUNTUT ILMU
Penulis : Drs. A. Ma'ruf Asrori
Penerbit : Al-Miftah Surabaya
Kode : H-14
Tebal : 144 Halaman
Kertas Buram (CD)
Harga : Rp 17.000
.
---------
Buku ini merupakan terjemahan dari kitab "Ta'liim al Muta'allim Thariiq al Ta'allum" karya syekh Zarnuji yang sudah sekian lama mendapat tempat dikalangan pelahar. Bahkan ia menjadi literatur pokok yang membimbing persepsi dan etika hampir semua masyarakat pesantren.
Metode yang ditawarkan oleh al Zarnuji adalah dengan pendekatan etika yang harus dijunjung tinggi oleh pelajar, misalnya dalam hal penghormatan murid kepada guru, berteman dalam belajar, penghargaan terhadap ilmu dan literatur yang dikajinya, sikap dan watak setelah mendapatkan ilmu, dan lain sebagainya.
Untuk lebih mudah dipahami khususnya bagi pelajar pemula, disini disertakan teks aslinya dan diikuti terjemahan bahasa indonesia sesuai dengan ejaan yang berlaku. Meskipun susunan bahasa terjemahannya tidak secara harfiah sebagaimana bentuk teks aslinya, akan tetapi tidak mengurangi maksud yang dikandungnya.
.
#etikabelajarbagipenuntutilmu #bukuetikabelajarbagipenuntutilmu #talimalmutaallim