About this product
Nomor Registrasi2053203010318-27
Jenis SertifikasiSPP-IRT
Product description
Soes Cokelat 100gr | kemasan premium adalah snack yang sempurna untuk memanjakan lidah Anda. Terbuat dari bahan-bahan berkualitas tinggi dan dikemas dengan sangat rapi.
•Rasa Coklat yang Menggoda
•Kualitas Bahan Baku Terbaik
•Kemasan Premium
Setiap gigitan Soes Cokelat 100gr memberikan pengalaman rasa yang luar biasa dengan coklat asli dan lembut di dalamnya. Dibuat hanya dengan bahan-bahan terbaik, snack ini memastikan Anda merasakan kenikmatannya dalam setiap gigitannya.
Dengan sertifikasi SPP-IRT dan nomor registrasi 2053203010318-27, Soes Cokelat 100gr | kemasan premium memberikan jaminan keamanan bagi konsumen serta kualitas makanan yang terjamin.
- Minggu & Hari Libur Nasional tidak ada pengiriman
- Pengiriman Reguller ( J&T, SI CEPAT dll ) pengiriman H+1 maksimal H+2
- Pengiriman Hemat ( J&T Economy, dll )
- Pengiriman Cargo ( J&T Cargo pengiriman H+2 )
- Estimasi barang sampai ( 3-4 hari untuk jabodetabek dan pulau jawa ) , ( 3-7 hari di luar pulau jawa )
- Pengiriman bisa lebih cepat atau lambat tergantung jasa pengiriman, pastikan jasa pengiriman yang di pilih adalah jasa pengiriman terbaik di daerah kalian.
-Pengiriman lebih dari 7 hari kami tidak merekomendasikan untuk membeli, pastikan konsumen tau estimasi pengiriman sesuai yang ada di aplikasi, jika memaksakan membeli, kerusakan atau ketahan produk di luar tanggung jawab kami.
>>> CLAIM DAN GARANSI <<<
Mohon untuk lampirkan bukti keadaan baik foto atau vidio Lengkap :
- kondisi dus dan segel sebelum dibuka
- kondisi isi paket setelah unbocing untuk memudahkan kita dalam proses Investigasi,karena dikhawatirkan kelalaian dari pihak expedisi yang kurang baik dalam handle/penganganan paket.