•Meredam Hentakan Pintu Mobil Menggunakan rubber strip juga membuat pintu mobil Anda tidak mudah rusak akibat hentakan yang dihasilkan pada saat menutup pintu mobil. Rubber strip akan meredam hentakan menjadi lebih halus dan pelan.
•Mudah Digunakan Cara pemasangannya yang mudah membuat siapa saja bisa melakukannya. Cukup dengan menempelkan perekat ke permukaan sisi pintu mobil yang diinginkan, rubber strip bisa langsung terpasang dengan perekat super kuat.
•Material Karet
•Dimensi Panjang: 5 Meter
•Lebar: 0.5 cm