VITAMIN A TABLET digunakan untuk membantu memenuhi kebutuhan vitamin A dalam tubuh, menjaga fungsi sistem kekebalan tubuh, membantu proses pembentukan tulang, memelihara kesehatan reproduksi serta membantu mempercepat penyembuhan luka.
Dosis
1 tablet/hari.
Aturan Pakai
Sesudah makan