Product description
Water Electrolyzer adalah alat untuk mengetahui kandungan mineral pada air
Proses Elektrolisa merupakan suatu proses pemisahan komponen kimia menjadi elemen dengan menggunakan aliran listrik
Daya kerja electrolyzer mampu menguraikan atau melepaskan ikatan-ikatan zat padat terlarut dalam air. Alat ini ideal digunakan untuk mengetahui tingkat kekeruhan dalam air atau Total Disolved Solid(TDS)
Secara kasat mata, air yang kita pakai sehari-hari, semua tampak bening. Namun kita tidak mengetahui kandungan apa yang ada di dalam air yang kita gunakan sehari-hari.
Air yang tidak tercemar, walaupun dilakukan uji dengan Electrolyzer hampir tidak berubah warnanya/tetap bening.
Air yang tercemar, bila diuji dengan Electrolyzer, maka akan tampak secara kasat mata, zat pencemar yang terkandung di dalam air
PANDUAN KANDUNGAN AIR MENURUT WARNA SESUDAH DIUJI COBA DENGAN ELECTROLYZER
WARNA ENDAPAN - BAHAN PENCEMAR
HIJAU - Kurum Peroksida klorin
HITAM - Kalsium Karbonat magnesium
PUTIH - Aluminum, Arsenik, Asbes
BIRU - Alumunium Sulfat organik Fosfat, Pestisida