Product description
Welcome to Adventure Sports Supplies
Jam Operasional 09.00-16.00 WIB
Topi ini berguna agar rambut Anda tidak basah saat berenang. Biasanya digunakan olah para wanita yang memiliki rambut panjang agar rambut mereka tidak basah terkena air. Bahan yang flexible membuat topi renang ini dapat digunakan untuk berbagai ukuran kepala.
Bahan dari topi ini terbuat dari silicone yang lentur dan juga kuat sehingga tidak mudah robek. Bahan silicone juga membuat topi ini dapat memuat berbagai ukuran kepala. Kualitas topi renang ini tidak kalah dari brand lainnya!
Topi ini hadir dengan texture bintik-bintik sehingga mudah untuk dilepas pasang dikepala Anda.
•Material: Stretchable Silicone
•Dimensi: 242 x 19 cm
🖊️ Mohon lakukan Foto Review dan berikan Review ⭐⭐⭐⭐⭐5❗
🖊️ Mohon lakukan video pembukaan paket (unboxing) dan foto resi jika terjadi komplain. Silakan untuk chat admin terlebih dahulu karena pasti akan di tangani dengan baik❗
🖊️ Produk rusak / pecah dalam proses pengiriman dapat diklaim ke pihak ekspedisi❗