Product description
Dapatkan wadah bekal simpel dan minimalis dengan lunchbox 1000ml. Cocok untuk membawa makan siang di kantor atau sekolah.
•Jenis Kotak Makan Siang: Normal
•Aksesori Kotak Makan Siang: Sendok dan garpu
•Jumlah per Kemasan: 1
•Volume: 1.000 ml
•Bebas BPA:Bebas BPA, aman untuk kesehatan Anda.
Lunchbox ini terdiri dari dua lapisan, sehingga mampu menahan bocor dan menjaga kebersihan makanan Anda. Anda juga dapat memasukkan lunchbox ke dalam microwave tanpa khawatir mengganggu plastiknya.
•Bahan :: Plastik yang tahan lama membuat lunchbox ini menjadi pilihan yang tepat karena dapat digunakan berkali-kali tanpa cepat rusak.
Dengan gaya klasik-nya, lunch box satu ini adalah pilihan terbaik untuk membawa bekal di mana saja!
- Semua barang dikemas menggunakan bubble wrap standard dan dilapisi potongan kardus (kecuali produk dengan bahan kain / silikon / rotan / plastik)
- Kami tidak bertanggung jawab jika ada kerusakan barang apapun karena KESALAHAN EKSPEDISI
- Kami melakukan quality control pada setiap barang yang akan dikirim, namun apabila barang yang diterima tidak sesuai dengan pesanan atau ada cacat, dapat di retur dengan syarat MENGIRIMKAN VIDEO UNBOXING (Diawali dengan memperlihatkan semua sisi paket yg belum terbuka lalu Resi harus terlihat jelas di video dan video tidak boleh di pause sampai paket dibuka tanpa terkecuali).
Apabila tidak ada video unboxing, complain tidak dapat kami proses.
Pesanan yang sudah di checkout kami anggap telah membaca dan menyetujui syarat dan ketentuan dari kami.
Terimakasih, selamat berbelanja ya!