Santamikro 1 adalah pupuk mikro dalam bentuk tepung yang disemprotkan melalui daun untuk memenuhi kebutuhan tanaman dari kekurangan unsur hara mikro dengan kandungan unsur hara mikro :
MgO 9.0%, S 3.0%, Mn 4.0%, Fe 4.0%, Cu 1.5%, Zn 1.5%, B 0.5%, Mo 0.1%
Kelebihan Santamikro 1 :
mudah larut dalam air karena berbentuk chelate lengkap dengan EDTA
nutrisi cepat terserap oleh daun
memberikan efek metabolisme pada bagian-bagian yang tumbuh dari tanaman
Dosis dan aplikasi :
Gunakan 2,5 gram per 20 liter air atau 25 gram per 200 liter air
Aplikasi mulai 15 HST dengan interval 7-15 hari
Santamikro dapat dicampur dengan semua jenis pestisida kecuali produk yang bersifat alkaline tinggi dan produk-produk yang mengandung Cooper dan Manganese tinggi
Karena bersifat hygroscopic, maka tidak dapat disimpan dalam bungkus yang terbuka