Bibit Cabe Gendot Organik | Biji Benih Cabe Gendot Organik
Sold by De Coral
5(3)
100 sold
Select options
Select
Shipping
From Rp12.000
Est. delivery by Apr 20 - Apr 23
Customer reviews (3)
S**m
Item: Default
Sdh di terima dgn packing yg bagus, semoga bisa tumbuh dan berbuah
January 9, 2025
p**i s**r
Item: Default
Lumayan belum tumbuh udah 25 hari berarti GK bagus ya
December 15, 2024
n**1
Item: Default
Produk ok datang cepat tp blom tau hasilnya tumbuh atau tidaknya, semoga berhasil
November 26, 2024
De Coral
381 items
Shop performance
Better than 82% of other shops
Ships within 2 days
64%
Responds within 24 hours
83%
Product description
Bibit Cabe Gendot Organik | Biji Benih Cabe Gendot Organik
Isi 7 Biji
Cabe Gendot Organik Berbentuk Bulat,Warna Hijau Dan Sangat Suka Tumbuh Di Dataran Tinggi Yang Berhawa Dingin. Itulah Dia Cabe Gendot, Sang Primadona Baru Petani Cabe Dari Dataran Tinggi Pangalengan, Kabupaten Bandung, Jawa Barat.
Selain Di Dataran Tinggi Yang Dingin, Seperti Di Kawasan Gunung Wayang, Cabe Jenis Ini Juga Paling Suka Tumbuh Di Tempat Yang Banyak Humus.
Di Tanah Yang Banyak Humus, Maka Produksi Akan Lebih Maksimal. Karena Itu, Cabe Gendot Harus Diusahakan Secara Organik
“Semua Perlakuan Cabe Ini Serba Organik Dalam Budidayanya. Ini Sudah 10 Kali Panen, Sedang Jarak Waktu Panen Setiap 10 Hari Sekali. Semuanya Yang Ditanam Ada 5.000 Pohon, Setiap Panen Menghasilkan Sekitar 2.000 Kg Atau 2 Ton,” Ujar Pemilik Kebun, Di Daerah Gunung Wayang Desa Sukamanah Bandung.