Engsel akrilik digunakan untuk menyatukan lembaran akrilik dalam bentuk box, lemari, pintu, aneka kerajinan tangan dan display produk lainnya.
Pemasangan engsel akrilik menggunakan lem akrilik atau sejenisnya.
DESKRIPSI PRODUK :
- Panjang : 25mm
- Lebar : 33mm
- Tebal : 3mm
- Bahan : Akrilik (Bening dan Kuat)
Harga di tertera adalah untuk 1pcs.