Buku "Mengenal Aksara Jepang Hiragana & Katakana" bahasa Jepang kian hari digemari oleh masyarakat Indonesia, bahkan seluruh dunia dan salah satu alat komunikasi yang dapat menunjang perbatasan antar bangsa. Aksara Jepang disusun dalam buku ini sebagai dasar bagi pemula yang ingin mempelajari bahasa Jepang. tercantum pula cara penulisan, contoh ucapan dan gambar untuk mempermudah mengenal lebih cepat, baik dalam penulisan maupun ucapan/cara membaca.