Product description
Mau quran baru tapi dananya belum ada...?
Gak usah pusing kak, yuk beli cover al-Quran aja. Dengan cover al-Quran, mushaf quranmu seperti baru kembali.
Cara pakainya mudah, karena tinggal disarungin saja ke al-quran lama mu.
Cover ini berbahan kain satin, yang lembut dan halus seperti kulit bayi.
Ukurannya pas untuk quran A5 atau lk. 14 x 20cm s.d. 16 x 21.5 cm
Mohon maaf, tulisan yg sdh ada di cover tidak bisa dihapus atau dihilangkan ya..
Karena sdh diprint satu kesatuan dengan motifnya.
Jadi jangan ditanya, bisa dihilangin atau tidak..